Tutorial AJAX JQuery

May 4, 2010 by MyPHPtutorials Level: Menengah Komentar Print

Di tutorial tutorial ajax sebelumnya telah dijelaskan tentang kosep dasar AJAX dimana AJAX merupakan kombinasi dari:

  • XMLHttpRequest object
  • JavaScript/DOM
  • CSS
  • XML

AJAX memelukan XMLHttpRequest Object untuk dapat me-request sebuah halaman web secara Asynchronous. Di tutorial sebelumnya juga telah dijelaskan cara membentuk XMLHttpRequest Object. Dimana pembentukan XMLHttpRequest Object ini berbeda disetiap browser. Sehingga setiap membuat javascript untuk membentuk XMLHttpRequest Object perlu memperhatikan kompatibelitas script disetiap browser. Membuat javascript yang kompatibel dengan setiap browser tidaklah mudah dilakukan. Salah satu cara untuk mengatasi kompatibelitas bisa digunakan JQuery. Dengan JQuery tidak perlu lagi ada pertanyaan seperti ini "Apakah script ini akan berjalan di browser A?" atau "Apakah script ini  berfungsi dengan baik di browser B?".

Di tutorial tutorial ajax sebelumnya telah dijelaskan tentang kosep dasar AJAX dimana AJAX merupakan kombinasi dari:

  • XMLHttpRequest object
  • JavaScript/DOM
  • CSS
  • XML

AJAX memelukan XMLHttpRequest Object untuk dapat me-request sebuah halaman web secara Asynchronous. Di tutorial sebelumnya juga telah dijelaskan cara membentuk XMLHttpRequest Object. Dimana pembentukan XMLHttpRequest Object ini berbeda disetiap browser. Sehingga setiap membuat javascript untuk membentuk XMLHttpRequest Object perlu memperhatikan kompatibelitas script disetiap browser. Membuat javascript yang kompatibel dengan setiap browser tidaklah mudah dilakukan. Salah satu cara untuk mengatasi kompatibelitas bisa digunakan JQuery. Dengan JQuery tidak perlu lagi ada pertanyaan seperti ini "Apakah script ini akan berjalan di browser A?" atau "Apakah script ini  berfungsi dengan baik di browser B?".

Di Tutorial AJAX JQuery ini akan dijelaskan cara menggunakan JQuery untuk melakukan AJAX. Mulai dari men-load halaman web secara asynchronous, mengirim data ke web server dan menyimpan data dengan JQuery AJAX.


Silahkan login atau register sebelum meninggalkan komentar.